Jadwal Persib Bandung Kemarin

TRIBUNJABAR.ID - Simak jadwal Persib Bandung di AFC Champions League 2 (ACL 2) berikut ini.

Persib Bandung akan mulai memasuki jadwal padat karena harus bertarung di dua kompetisi, yaitu Liga 1 2024/2025 dan ACL 2 atau yang sebelumnya disebut Piala AFC.

Drawing pembagian grup AFC Champions League 2 sendiri berlangsung di Kuala Lumpur, Malaysia, pada Jumat (16/8/2024).

Hasil dari drawing, Persib Bandung teragabung bersama Grup F.

Adapun, para klub yang tergabung bersama Persib Bandung di Grup E adalah Zhejiang FC (China), Port FC (Thailand), dan Lion City Sailors FC (Singapura).

Sama halnya dengan kontestan lain, Persib Bandungakan melakoni tiga laga kandang dan tiga laga tandang (double round robin) selama fase grup penyisihan.

Persib dan 31 kontestan lainnya di ACL 2 akan mendapatkan distribusi keuangan sebesar 300.000 dollar Amerika Serikat.

Mereka juga memperebutkan hadiah juara 3,28 juta dollar Amerika seperti dituliskan dalam website resmi AFC.

Baca juga: Persib Bandung Ditinggal 2 Pemain Laksanakan Tugas Negara, Berlaga di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jadwal Persib Bandung di ACL 2

Berikut jadwal Persib Bandung di AFC Champions League 2 selengkapnya:

• Persib Bandung vs Thai Port Kamis, 19 September 2024, pukul 19.00 WIB

• Zhejiang vs Persib BandungMinggu, 13 Oktober 2024, pukul 19.00 WIB

• Persib Bandung vs Lion City SailorsKamis, 24 Oktober 2024, pukul 21.00 WIB

• Lion City Sailors vs Persib BandungKamis, 7 November 2024, pukul 19.00 WIB

TRIBUNJABAR.ID - Jadwal Persib Bandung di AFC Champions League Two (ACL 2) 2024/2025 yakni menghadapi klub asal Thailand, Port FC.

Matchday kelima ACL 2 itu akan berlangsung di markas Port FC, Leo Stadium, Thailand, pada Kamis (28/11/2024).

Laga tersebut akan menjadi upaya bagi Persib Bandung untuk memperluas kesempatan mereka lolos ke babak 16 besar.

Agar bisa lolos ke babak 16 besar ACL 2, Persib Bandung setidaknya memiliki dua skenario.

Skenario pertama, Persib Bandung menyapu bersih dua laga tersisa hingga bisa mengumpulkan total 10 poin, dengan catatan Lion City Sailors FC di minimal satu dari dua laga terakhirnya.

Kedua, Persib Bandung menang satu laga dan imbang satu laga sehingga bisa mengumpulkan total 8 poin, dengan syarat Lion City Sailors FC dan Zhejiang FC kalah di dua laga terakhirnya.

Kendati demikian, Port FC bukanlah lawan mudah bagi Persib Bandung di ACL 2 ini.

Saat ini, Grup F menempati posisi puncak klasemen Grup F dengan raihan 9 poin.

Baca juga: Bobotoh Siap-siap Nyetadion Lagi Nonton Persib Bandung, Lawan Borneo FC Digelar di GBLA Jumat Ini

Tim yang diperkuat Asnawi Mangkualam ini juga menumbangkan Persib Bandung pada laga perdana ACL 2 ini di Stadion Si Jalak Harupat.

Selain harus menghadapi kompetensi Port FC, Persib Bandung juga berada di tengah tantangan jadwal padat.

Akibatnya, para pemain bergantian cedera sepanjang musim 2024/2025 ini.

Beruntung, sebelum menghadapi Port FC, Persib Bandung memiliki waktu panjang untuk recovery pada masa jeda internasional.

Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak juga tidak menggelar pertandingan uji coba untuk membuat para pemain bisa memulihkan kondisi mereka.

Pangeran Biru juga memiliki jarak waktu sekitar enam hari dari pertandingan melawan Borneo FC di Liga 1 pada Jumat (22/11/2024), sebelum menghadapi Port FC.

BESOK malam, Kamis 5 Desember 2024, Persib Bandung berusaha untuk meraih kemenangan atas Zhejiang FC untuk menjaga asa ke langkah berikutnya di kompetisi Asia AFC Champions League 2 2024-2025.

MNCTV menayangkan secara langsung laga AFC Champions League Two antara Persib Bandung vs Zhejiang FC pada Kamis, 5 Desember 2024, pukul 18.30 WIB digelar di Stadion Jalak Harupat, Bandung.

Tim Asuhan Bojan Hodak, Persib Bandung kini berada di posisi keempat dan mengoleksi 5 poin. Target untuk meraih kemenangan, tentunya menjadi harapan bagi tim Persib Bandung untuk menjaga peluang untuk bisa lolos ke babak 16 besar.

Tim Persib Bandung yang diisi oleh para pemain berkualitas seperti Marc Klok, David Da Silva, Ciro Alves, Tyronne Del Pino, Nick Kuipers, dan penjaga gawang Ray Mendoza akan tampil habis-habisan dan didukung puluhan ribu Bobotoh yang siap mendukung Persib Bandung untuk meraih kemenangan atas Zhejiang FC.

Jangan lewatkan pertandingan AFC Champions League Two antara Persib Bandung vs Zhejiang FC pada Kamis, 5 Desember 2024, pukul 18.30 WIB hanya di MNCTV Selalu di Hati.

Follow Berita Okezone di Google News

Dapatkan berita up to date dengan semua berita terkini dari Okezone hanya dengan satu akun di ORION, daftar sekarang dengan klik disini dan nantikan kejutan menarik lainnya

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Up to $30 in Bet Credits for new customers

Min deposit $5 and 1x settled bet requirement to release Bet Credits. Min odds, bet and payment method exclusions apply. Returns exclude Bet Credits stake. Time limits and T&Cs apply. 18+